Polsek Purwokerto Utara Bagikan Beras Pada Warga Kelurahan Bancarkembar

    Polsek Purwokerto Utara Bagikan Beras Pada Warga Kelurahan Bancarkembar
    Kegiatan Penyaluran Bantuan Beras untuk Warga kelurahan Bancarkembar di bantu Babinsa dan Para Mahasiswa KKN dari Universitas Jendral Soedirman Purwokerto

    BANYUMAS - Polsek Purwokerto Utara menyalurkan Bantuan Sosial berupa Beras kepada warga kelurahan Bancarkembar, Kecamatan Purwokerto Utara Kabupaten Banyumas, Rabu Siang (18/08/2021).

    Adapun kegiatan dilakukan oleh Aipda Supriyo Selaku Bhabinkamtibmas Polsek Purwokerto Utara, Serma Endri Cahyadi Babinsa Koramil Kecamatan Purwokerto Utara Banyumas, Ning Anggoro Eni Kasi Permas dan dibantu Mahasiswa KKN dari Universitas Jendral Soedirman (Unsoed) Purwokerto.

    Kombes Pol M. Firman L. Hakim, S.H., S.I.K., MSi selaku Kapolresta Banyumas melalui Kompol Sambas Budi W SH Kapolsek Purwokerto Utara menyampaikan, kegiatan Bhabinkamtibmas Polsek Purwokerto Utara saat ini sedang melaksanakan kegiatan penyaluran bantuan beras pada warga terdampak Covid 19.

    "Kegiatan penyaluran bantuan beras ini dilaksanakan Bhabinkamtibmas bersama unsur 3 pilar bersama mahasiswa KKN tematik Unsoed", Ungkap Kapolsek Purwokerto Utara.

    Kegiatan Bakti sosial Tersebut diharapkan dapat sedikit meringankan beban masyarakat di masa pandemi Wabah Covid 19, dalam memenuhi kebutuhan di dalam masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatn Masyarakat PPKM.

    (JiS: N.SoN/Amd***)

    Polsek purwokerto utara Banyumas Jawa tengah
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Di Pertigaan Kretek Wonosobo Polisi Bekuk...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Ada Bangunan di Kemenag Banyumas...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Rutan Salatiga Berikan Penyuluhan Hukum dan Narkoba Bagi Tahanan - Narapidana
    Lapas Ambarawa peringati Maulid Nabi Muhammad SAW bersama KemenAg Kabupaten Semarang
    Targetkan Perolehan WBK, Lapas Terbuka Kendal Lakukan Study Tiru di Lapas Batang
    Optimalkan Budidaya Ternak Domba, Lapas Terbuka Lakukan Study Banding ke Lapas Batang
    Kalapas Terbuka Kendal Ingatkan Jajaran Pentingnya Tertib Administrasi

    Tags