Direktur TI dan Kerjasama Dirjend Pas Kunker Ke Lapas Narkotika Purwokerto

    Direktur TI dan Kerjasama Dirjend Pas Kunker Ke Lapas Narkotika Purwokerto
    Direktur Teknologi Informasi dan Kerjasama Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Dodot Adi Koeswanto Saat mengunjungi Lapas Narkotika Purwokerto

    BANYUMAS - Direktur Teknologi Informasi dan Kerjasama Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Dodot Adi Koeswanto, mengunjungi Lapas Narkotika Kelas IIB Purwokerto, Rabu (13/04/2022).

    Dalam kunjungannya Dalam rangka memonitoring kegiatan serta pemanfaatan teknologi informasi yang ada di Lapas Narkotika Purwokerto seperti bidang pembinaan mengenai Pendampingan Penggunaan Sarana dan Prasarana (Sarpras) SDP. 

    "Perlu adanya peningkatan terkait dengan Kebersihan Lingkungan serta ketersediaan Rambu-Rambu penanda area-area yang digunakan sebagai tempat aktivitas untuk pelaksanaan tugas dan fungsi", Ungkapnya.

    Kegiatan di akhiri dengan ramah tamah rombongan Direktur Jenderal Pemasyarakatan dan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIB Purwokerto didampingi Pejabat Struktural.

    Kegiatan berjalan dengan baik dan lancar serta tetap menerapkan protokol kesehatan.

    (N.Son/***)

    Jawa tengah Banyumas
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 071/WijayaKusuma Pimpin Gelar Pasukan...

    Artikel Berikutnya

    45 CPNS Apel Perdana di Lapas Narkotika...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Rutan Salatiga Berikan Penyuluhan Hukum dan Narkoba Bagi Tahanan - Narapidana
    Lapas Ambarawa peringati Maulid Nabi Muhammad SAW bersama KemenAg Kabupaten Semarang
    Targetkan Perolehan WBK, Lapas Terbuka Kendal Lakukan Study Tiru di Lapas Batang
    Optimalkan Budidaya Ternak Domba, Lapas Terbuka Lakukan Study Banding ke Lapas Batang
    Kalapas Terbuka Kendal Ingatkan Jajaran Pentingnya Tertib Administrasi

    Tags